Tiket Masuk Pantai Semeti Lombok

Pada artikel kali ini saya akan membahas mengenai Tiket Masuk Pantai Semeti Lombok yang murah dan rekomended menjadi tujuan wisata.

Memang pantai semeti menawarkan harga tiket masuk dan parkir murah meriah.

Dapat menjadi masukan tentang pilihan wisata berlibur akhir pekan di Lombok.

Ingin liburan berpetualang ke pantai semeti lombok? Berikut info daya tarik, fasilitas wisata, harga tiket masuk, rute lokasi semeti beach.

Mau tau info terbaru akses lokasi & harga tiket masuk ke sini simak sampai akhir.

Daya Tarik Masuk Pantai Semeti Lombok

Tiket Masuk Pantai Semeti Lombok
Jogjawae

Pantai semeti lombok merupakan lokasi yang pas sebagai tujuan wisata walaupun fasilitasnya belum cukup memadai.

Pantai yang berada di lombok timur ini mempunyai lokasi pantai yang sangat unik.

Yaitu pantai lombok sangat mirip dengan planet krypton tempat asal superman.

Selain itu wisatawan juga dapat menikmati keindahan akuarium alami pantai semeti.

Dari mulai hamparan pasir putih dan batu-batu yang membentuk bak mozaik di atas bibir pantai.

Hingga membuat pantai semeti seperti sepotong planet krypton di pulau lombok.

Dan juga menjadi tempat yang pas untuk berburu spot foto terbaru 2022.

Berbeda dari pantai mawu atau telawas beach yang dekat dengan pantai mawi ataupun pantai selong belanak.

Dikarenakan pihak pengelola objek wisata mematok dengan harga yang sangat terjangkau sebagai salah satu cara menarik minat pengunjung.

Selain itu pantai semeti lombok memiliki daya tarik dengan berbagai aktivitas yang dapat di lakukan di lokasi.

Dari mulai menikmati suasana pantai, memanjat tebing krypto, sampai hunting foto kece badai.

Harga Tiket Masuk

KeteranganHarga
Wisatawan Lokal:
MotorRp. 5.000/org
MobilRp. 10.000/org
Wisatawan Asing:
MotorRp. 10.000/org
MobilRp. 20.000/orang

Pantai semeti, geowisata indah di lombok tengah dengan tarif masuk sesuai kendaraan yang dibawa.

Tiket masuk wisatawan domestik sebesar Rp 5.000,- jika datang menggunakan kendaraan roda dua dan Rp 10.000,- jika membawa mobil.

Tiket masuk turis mancanegara jika datang menggunakan kendaraan motor dengan membayar Rp 10.000,- dan Rp 20.000 jika membawa mobil.

Untuk harga tiket masuk destinasi wisata pantai semeti lombok tengah sendiri yaitu Rp 5.000/orang.

Untuk harga tiket masuk anda tidak perlu mengeluarkan biaya mahal untuk menikmati eksotisme pantai semeti.

Sangat terjangkau bukan? Wisatawan bisa puas explore segala sudut apiknya dengan harga tiket yang murah.

Lokasi dan Jam Operasional Pantai Semeti

Lokasi:Jl. Pantai Mawi, Selong Belanak, Praya Barat, Kab. Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat.
Jam Operasional:Setiap Hari, Selama 24 Jam
Jam Buka Loket: Setiap Hari, 05.00-17.00 Wita.

Berada di lombok tengah, memang pulau lombok selalu menyajikan destinasi wisata yang sangat menarik.

Dari wisata pantai, air terjun sampai wisata bukit dan goa yang ada.

Juga dapat tampilkan semua gambar lokasi wisata di lombok sehingga dapat menjadi masukan saat berlibur.

Berada di jl. Pantai mawi, selong belanak, praya barat, kab. Lombok tengah, nusa tenggara barat.

Perhatikan info rute dan harga tiket masuk pantai semeti di lombok tengah sebelum berangkat berkunjung.

Wisatawan dapat menikmati keindahan pantai semeti selama 24 jam.

Namun untuk jam berkunjung di buka setiap hari dari pukul 05.00-17.00 wita.

Akan tetapi pantai semeti lombok belum memiliki fasilitas wisata yang cukup memadai saat masuk lokasi wisata.

Fasilitas Masuk Pantai Semeti

Namun sayangnya untuk fasilitas umum di pantai sentangi ini belum ada.

Namun untuk penjual makanan ataupun minuman sudah ada di sekitar tempat wisata.

Sehingga wisatawan tidak perlu takut akan kelaparan atau kehausan saat berkunjung.

Untuk fasilitas toilet umum dapat menggunakan fasilitas toilet yang disediakan oleh penduduk setempat.

Mengingat pantai yang satu ini belum terlalu ramai pengunjung sehingga fasilitas yang ada juga belum memadai.

Namun meski seperti itu semoga wisatawan dapat puas berkunjung ke tempat ini dengan keindahan yang disajikan.

Penutup

Sekian artikel kali ini Tiket Masuk Pantai Semeti Lombok yang berada di lombok tengah yang dijuluki pantai kura kura lombok jauh dari pantai pink dan pantai nambung atau pantai kuta lombok atau juga disebut batu rudal lombok tengah.